web page hit counter
Selasa, 26 November 2024

Taman Doa dan Devosi

HIDUPKATOLIK.COM - BERBONDONG-bondong umat Kristiani –- Katolik pun Protestan -- datang ke Bukit Sibea-bea di Harian Boho, Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, Indonesia. Mereka ingin menyaksikan patung Yesus dalam ukuran besar kendati proses pembangunan taman...

PADA HARI YANG FITRI YESUS NAIK KE SURGA

HIDUPKATOLIK.COM - TAHUN 2021 akan menjadi salah satu momentum bersejarah dalam kehidupan umat beragama karena pada tanggal 13 Mei 2021 umat Islam dan umat Kristen merayakan salah satu hari raya mereka secara bersamaan yaitu...

Gereja yang Mendengarkan

HIDUPKATOLIK.COM - ADA yang menyita perhatian para uskup, termasuk Duta Besar Vatikan untuk Indonesia, Mgr. Piero Pioppo pada acara peresmian dan pemberkatan gedung baru KWI pada hari Rabu, 15 Mei 2024 lalu. Di jajaran...

Dekorasi Bunga Belanda Memenuhi Lapangan Santo Petrus untuk Minggu Paskah

HIDUPKATOLIK.COM - Dekorasi bunga menakjubkan yang disumbangkan oleh florikulturis Belanda menjadi latar belakang Misa Paus Fransiskus di Lapangan Santo Petrus pada hari Minggu Paskah kemarin, melanjutkan tradisi yang dimulai pada tahun 1985 dengan beatifikasi...

Misa Pembukaan Rapimnas, Uskup Vitus: Jangan Takut, Kalian Tidak Berjalan Sendiri

HIDUPKATOLIK.COM - Misa meriah Pembukaan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) I Pemuda Katolik tahun 2023 di Ballroom The Zuri Hotel Pekanbaru, Jumat (19/5) berlangsung khidmat. Misa tak hanya diikuti oleh kader Pemuda Katolik, namun juga diikuti dengan...

Tradisi Mengunjungi Makam

HIDUPKATOLIK.COM - Romo Benny, pada Jumat Agung, banyak orang Katolik, khususnya di daerah, membersihkan kuburan keluarga. pada Malam Paskah mereka menaruh lilin di makam keluarga. Saya kadang bertanya dalam hati, untuk apa lagi makna...

Parq’77: Ingin Bersahabat Hingga Tuhan Memanggil

HIDUPKATOLIK.COM - Terus melayani hingga usia senja. Ingin saling berbagi kepada semua orang. Persahabatan mereka tidak dibatasi suku, agama, dan budaya. Mereka ingin bersama hingga akhir. Kakek dan nenek penghuni Panti Sosial Tresna Werdha Jakarta...

Cinta untuk Rumah-Mu Menghanguskan Aku

HIDUPKATOLIK.COM - “Tidak peduli seberapa berat kesulitanmu, cinta tetap butuh pengorbanan.” (Sr. Bene Xavier, 17 November 2021) “Gunung kan kudaki, lautan kan kuseberangi,” begitulah seringkali kita dengar ungkapan yang menggambarkan perasaan orang yang sedang jatuh...

IYD 2023 PALEMBANG RESMI DITUTUP: SAMPAI JUMPA DI SORONG, PAPUA TAHUN 2028

HIDUPKATOLIK.COM - Indonesian Youth Day (IYD) perlahan akhirnya sampai puncak perhelatan. Setelah diawali dengan dialog dari hati ke hati untuk mewujudkan rencana tindak lanjut sebagai aksi nyata IYD 2023 Palembang dan peneguhan lewat sharing...

Paus Fransiskus: Mari Kita Menemani Orang-orang yang Menderita Akibat Pengeboman

HIDUPKATOLIK.COM - Dalam sambutannya kepada umat Polandia pada Audiensi Umum di Vatikan, Paus berterima kasih kepada rakyat Polandia atas kemurahan hati mereka terhadap orang-orang yang melarikan diri dari perang di Ukraina dan meminta semua...

Y C Abu Kasman OSC: Perjuangan 10 Jam Mengusir Setan

HIDUPKATOLIK.com - “Pengalaman mengusir setan paling sulit yang pernah saya alami, berlangsung selama hampir 10 jam. Seorang mahasiswi pelajar ilmu bela diri Merpati Putih kerasukan setan saat mengikuti kenaikan tingkat di Pengalengan. Manifestasinya luar...

Suster Svitlana: Saya Mohon kepada Tuhan untuk Membantu Ukraina

HIDUPKATOLIK.COM - Saat perang di Ukraina berkecamuk, Suster Svitlana Matsiuk berdiri di samping umatnya di Matkivtsi, di mana Hamba Misionaris Roh Kudus bangun di malam hari dengan satu doa di bibirnya: “Tolong lakukan sesuatu!” “Perang...

MAJALAH HIDUP EDISI 27 TAHUN 2020

HIDUPKATOLIK.com - “BENUA baru” sudah ditemukan! Di tempat itu, manusia dari seantero benua lama terhubung, tersambung, terkoneksi, “terhidup” tanpa batas. Saat benua lama dihantam badai pagebluk Covid-19, ke “benua baru” yang disebut juga sebagai...

Pengalaman Pastor Pius Titirloloby Mendoakan Umat yang Meninggal Karena Covid-19

HIDUPKATOLIK.COM-KAMIS, 6 Agustus 2020, saya ditelepon Pembimas Katolik Provinsi Maluku, untuk meminta kesediaan saya ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ambon mendoakan seorang umat yang baru meninggal karena Covid- 19. Setelah mengecek beberapa informasi, maka...

Ignatius Kardinal Suharyo: Kehidupan Saya Dibelokkan oleh Tuhan

HIDUPKATOLIK.COM - “SAYA mau ditanya-tanya apa, Mas,” ujar Kardinal Suharyo sambil bergurau ketika awak Redaksi HIDUP dan Kanal Youtube HIDUPtv bersama lima orang Kontributor Senior menemuinya di Wisma Keuskupan Agung Jakarta (KAJ), Jumat, 12/8/2022....