Kok Ada Kepiting di Lambang Uskup Terpilih Keuskupan Padang, Mgr. Vitus Rubianto Solichin, SX
HIDUPKATOLIK.COM - LAMBANG Uskup Vitus Rubianto Solichin, SX adalah perisai yang terbagi menjadi tiga bagian: dua bagian di atas, kiri dan kanan, dan satu bagian besar di bawah. Di bagian atas sebelah kiri, dengan...
Perampok Tembak Mati Imam Muda Dehonian di Venezuela
HIDUPKATOLIK.COM— Seorang imam berusia 39 tahun di kota San Carlos, Venezuela, dibunuh pada Selasa Malam, 24/10, usai merayakan Misa untuk beberapa umat. Ia adalah Pastor José Manuel De Jesús Ferreira, SCJ. Pastor Ferreira dilaporkan...
Tradisi Christmas Carols, Apakah Itu?
HIDUPKATOLIK.com - Pada Natal, banyak dilakukan tradisi Christmas Carols. Dari mana berasal tradisi itu? Apa sebenarnya maksud tradisi Natal ini? Bolehkah ditiru?
Ekasari Mayfangli, Semarang
Pertama, Christmas Carols berarti nyanyian pujian Natal, baik dalam bahasa Latin maupun dalam bahasa-bahasa...
Literasi Iman Katolik Zaman Now
HIDUPKATOLIK.COM - LITERASI dalam KBBI diartikan sebagai kemampuan menulis dan membaca; kemampuan individu dalam mengolah informasi dan pengetahuan kecakapan hidup. Kata literasi sering kali digabung dengan bentuk kata lain untuk menunjukkan kemampuan dalam bidang...
MAN FOR & WITH OTHERS
HIDUPKATOLIK.COM - PADA akhir pekan yang lalu, saya mengikuti zoominar "Ignatian Talk" dan kembali mendengar frasa "Man For and With Others." Frasa itu membangkitkan kenangan saya pada Kolese Kanisius Jakarta, sekolah saya dahulu, yang...
Mgr Kornelius Sipayung OFM Cap.: Meluruskan Konsep Hidup Beriman
HIDUPKATOLIK.com - “Saya tertantang untuk meluruskan konsep hidup kaum beriman di KAM yang melihat Gereja bukan sebagai ladang pelayanan tetapi tempat berkarier”.
Rasul Paulus pernah mengatakan, “Orang benar akan hidup oleh iman” (Rom. 1:17). Barangkali...
Makna Perayaan Paskah: Kebangkitan Kristus, Kebangkitan Harapan
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 04 April 2021 Hari Raya Paskah Kis.10:34a, 37-43; Mzm.118:1-2, 16ab-17, 22-23; Kol.3:1-4 atau 1Kor.5:6b-8; Yoh.20:1-9
BASIL Hume, OSB, seorang Benediktin yang sekaligus menjabat uskup Katolik Roma di Westminster Inggris, pernah berbicara tentang...
Mutiara Kasih Carolus: Punya Disiplin yang Ketat
HIDUPKATOLIK.COM - Lucia Yvonne Siboe, umat Paroki Santo Paskalis, Cempaka Putih, Jakarta Pusat ini merasakan pelayanan yang memuaskan dari tenaga terampil lulusan Mutiara Kasih Carolus (MKC). Lembaga ini mendidik anak-anak muda yang ingin mendedikasikan...
Memahami Sejarah dan Manfaat “Mazmur Yesus dan Maria” Dalam Kehidupan Sehari-Hari
HIDUPKATOLIK.COM-ORANG Katolik lazimnya memahami betul devosi yang dipraktekkan di bulan Oktober dan bulan Mei. Setiap bulan Oktober, Gereja universal mengajak umatnya mendaraskan doa kepada Allah lewat perantaraan Bunda Maria melalui rangkaian doa Rosario. Sedangkan...
Kekayaan Rohani Apa yang Bisa Kita Petik dari Figur Santo Yosef
HIDUPKATOLIK.COM - YOSEF atau Yusuf adalah nama yang sama, berasal dari kata “Yōsēph” (Ibrani), “Ioseph” (Yunani), Iōsēphus (Latin) berarti Tuhan menambahkan. Diambil dari kata-kata Rahel, istri Yakup ketika melahirkan Yusuf: “Mudah-mudahan Tuhan menambah seorang...
Kenapa Umat Katolik harus Mempunyai Nama Baptis
HIDUPKATOLIK.COM – Kenapa umat Katolik harus mempunyai nama baptis?
Yesus ketika dibaptis pun tidak pakai nama baptis. Mohon penjelasan, Romo.
(Paskalis, Bekasi)
Pembabtisan dipahami oleh Gereja adalah “dasar seluruh kehidupan Kristen, pintu masuk menuju kehidupan dalam roh (vitae...
Lapangan Adisutjipto dan Cerita Heroik Pahlawan Katolik
HIDUPKATOLIK.com - MISA Puncak Asian Youth Day 2017 dilangsungkan di Lapangan Adisutjipto Yogyakarta. Tempat ini, memiliki catatan istimewa dalam sejarah dalam perkembangan kehidupan Gereja Katolik di Indonesia. Sekitar 28 tahun yang lalu, Paus Yohanes...
Ini Kesan dan Pesan Umat yang Mengenal Mgr. Anton Menyambut 25 Tahun Tahbisan Presbiteratnya
HIDUPKATOLIK.COM - Beragam kesan dan pesan terhadap sosok Mgr. Anton, -- sapaan akrab Uskup Bandung, Mgr. Antonius Subianto Bunjamin, OSC menyambut ulang tahun tahbisan presbiteratnya yang ke-25, pada 26 Juni 2021.
Romo Constantinus Eka Wahyu,...
Proficiat kepada Pengurus Baru KWI Periode 2018-2021
HIDUPKATOLIK.com - Misa Penutupan Sidang Sinodal Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) 2018 berlangsung pada Rabu, 14/11/2018 di Gereja Katedral, Jakarta. Misa dipimpin oleh Duta Besar Vatikan untuk RI Mgr Piero Pioppo dihadiri para uskup dari seluruh Indonesia.
Sidang...