web page hit counter
Sabtu, 23 November 2024

Sepatu dan Roh Kudus

HIDUPKATOLIK.COM - Matius 6:33 “Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu.” Pagi itu, 14 Oktober 2021 saya berencana ke toko sepatu untuk mencari dan membeli sepatu. Sepatu yang saya...

Meditasi Kematian

HIDUPKATOLIK.com - Romo, bulan November lalu, saya membaca di sebuah platform media mengabarkan bahwa warga Korea latihan mati demi belajar menghargai hidup. Bagaimana pandangan Gereja mengenai ini? Apakah harus seperti itu cara menghargai hidup? Cantika,...

Renungan Harian 28 September 2022 “Secara Total”

HIDUPKATOLIK.COM – Pw. St. Vinsensius a Paul, Im (P). Ayb.9:1-12, 14-16; Mzm.88:10bc-11, 12-13, 14-15; Luk.9:57-62 MENGIKUT Kristus itu harus sebulat hati, tidak boleh setengah-setengah hati. Injil hari ini mengisahkan beberapa sikap orang yang hendak mengikuti-Nya. Ada yang...

Antara Isi dan Bingkai

HIDUPKATOLIK.COM - MENGUNDANG perhatian ketika majalah ini tiga kali berturut-turut memuat artikel tentang positioning Gereja Katolik (di) Indonesia di dalam Pemilu, khususnya Pilpres.  Pastor Dony Kleden, CSsR dalam artikel Gereja Pascapilpres (HIDUP, 3/3/24, halaman...

Renungan Harian 4 Juni 2023 “Hak Allah”

HIDUPKATOLIK.COM – 2Ptr. 3:12-15a.17-18; Mzm. 90:2.3- 4.10.14.16; Mrk. 12:13-17. PAJAK adalah sesuatu yang tidak disukai oleh orang-orang Yahudi karena tiga hal ini, yaitu jumlah pajak yang tinggi, cukup banyak orang miskin yang tidak mampu membayar...

Kongregasi Biarawati Ini Meminjamkan Gedung Kepada Paus Bagi Pengungsi

HIDUPKATOLIK.COM- Para Suster Hamba Penyelenggaraan Ilahi Catania telah menawarkan kepada Kantor Amal Kepausan sebuah gedung milik mereka di Roma untuk menampung para pengungsi yang tiba di Italia. Melansir Vatican News, 12/10, Kantor Amal Kepausan di...

PERAYAAN EKARISTI HUT KE -15 MUTIARA KASIH

HIDUPKATOLIK.com – MISA EKARISTI HUT KE -15 MUTIARA KASIH JANGAN LEWATKAN MISA HUT MUTIARA KASIH KE-15 Bersama : Mgr. Ignatius Kardinal Suharyo RD. Harry Sulistyo Pada hari Rabu, 1 September 2021 PK.10.00 WIB Live Dari HIDUPtv (https://youtu.be/ipBypx2OMu8)

Bunga untuk Maria

HIDUPKATOLIK.COM – Romo Kris, sebagai orang Katolik, saya kerap melihat umat membawa seikat bunga yang ditaruh di depan patung atau gua Maria. Mengapa umat Katolik membawa rangkaian bunga ke patung atau gua Maria tersebut? (Audrey...

Suster MSsR Pertama dari Indonesia Ikrarkan Kaul Hari Ini di Jerman. Akankah Hadir di...

HIDUPKATOLIK.COM - Missionsschwestern vom Heiligsten Erlöser (dalam Bahasa Latin: Missionariae Sanctissimi Redemptoris, MSsR) jika diterjemahkan dalam Bahasa Indonesia berarti Suster-suster Misi dari Sang Penebus Mahakudus, merupakan sebuah kongregasi suster internasional yang berpusat di Stadl,...

Tiga Warisan Luhur Santa Angela Merici yang Menjadi Pilar Hidup Para Ursulin

HIDUPKATOLIK.COM - DALAM Regula St. Angela Merici (Bab VIII ayat 14, 16) tentang Ketaatan, St. Angela menulis kepada para putrinya, “Di atas semuanya itu, Anda harus mentaati nasehat dan ilham yang disampaikan secara terus...

Disambut Hangat, Peserta IYD Berkunjung ke Gereja Protestan di Indonesia Bagian Barat

HIDUPKATOLIK.COM - Beberapa grup dari kelompok Maria Outing Kontingen IYD 2023 pada hari ketiga, Rabu, 28/6/2023 berkunjung ke Gereja Protestan di Indonesia Bagian Barat (GPIB) Immanuel Palembang. Rombongan disambut oleh Pendeta Amzal Mujiono, beberapa...

St. Yohanes Gabriel Perboyre CM (1802-1840) : Martir Pertama Asal Tiongkok

HIDUPKATOLIK.COM - Ia disiksa, dicela, dan difitnah orang kepercayaanya karena uang. Ia berhasil menanamkan benih imam di Tiongkok. Ia adalah martir pertama di Tiongkok.  PASAR makanan laut Huanan, Wuhan, Tiongkok sering disebut Cáozá dì dìfāng, “tempat...

Gelar Konser Amal, Catholic Fellowship Jakarta Tak Ingin Sekadar Berdonasi

HIDUPKATOLIK.COM - "You'll Never Walk Alone" membahana sekaligus memuncaki konser spektakuler "Carry the Light" di Ciputra Artpreneur, Jakarta, 12/8/2023 malam. Lagu ini tentu saja mengingatkan kita akan klub tersohor Liga Inggris, Liverpool FC. Kendati...

Dugaan Penampakan Maria Subjek Observatorium Baru

HIDUPKATOLIK.COM - Sebuah lembaga telah dibentuk di Roma untuk mempelajari dugaan penampakan Maria dan fenomena supernatural lainnya dalam Gereja Katolik. Observatorium Internasional tentang Penampakan Maria dan Fenomena Mistis (OISA) didirikan pada April dan merupakan bagian...

Berjuang Menyerupai Kristus: Segala Sisi Diubahnya demi Mengangkat Martabat Orang Papua

HIDUPKATOLIK.COM - TIDAK terhitung berapa jumlah tanaman yang tumbuh di sekitar Wisma Keuskupan Agung Merauke (KAMe). Tanaman yang terdiri dari bunga-bunga, pohon mangga, tumbuhan di pot-pot, menjadikan lingkungan KAMe menjadi asri dan rapi.  Sepertinya...