web page hit counter
Senin, April 14, 2025
spot_img

Sabar, Sang Pembersih

HIDUPKATOLIK.COM - “Bapak sementara tinggal di kamar belakang pastoran dulu ya! Aman di sini!” tutur Romo Sapto sambil meletakkan segelas kopi di meja. “Tu kopinya disruput dulu!” “Wah, terima kasih, Mo!” jawab Pak Sabar sambil...

Masihkah Bapak Tetap Tersenyum Kalau …?

HIDUPKATOLIK.COM - BAPAK tersenyum lebar. Sangat lebar bahkan sampai wajahnya terlihat semua berkerut. Belum pernah aku melihat bapak sebahagia ini. Sungguh! Seolah menularkan sukacita ke seluruh gedung dan orang-orang sekeliling. Harusnya aku pun ikut...

PRASANGKA

HIDUPKATOLIK.COM - “AKU gak fokus ni, Bang! Masih berapa tema lagi sih?” bisik Hana kepada Ambros, kekasihnya. “Puyeng, tau! Kamu gak ngrasain apa yang kurasakan si?” “Sssst, sabarlah. MRT kan wajib. Kalau enggak, kita gak bisa...

Cahaya Lorong Penjara

HIDUPKATOLIK.com - Suasana ruangan penjara itu sepi pengunjung dengan jendela-jendela yang dibiarkan terbuka. Sementara lorong gelap menjorok ke tengah wilayahnya, memiliki bilik-bilik berpintu jeruji dan berbaris sampai ke ujung. Minim cahaya sepertinya minim kehidupan,...

PINTU NOMOR SEBELAS

HIDUPKATOLIK.COM - DI depan pintu rumah bernomor sebelas itu, Baskara berdiri mematung. Tatapannya tak lepas dari daun pintu yang tertutup itu. Dihirupnya napas dalam-dalam, seolah kemaruk dengan udara yang kini berlimpah ruah di  sekelilingnya....

Vatsanabha

HIDUPKATOLIK.COM - SEMBURAT jingga telah membercaki cakrawala. Senja segera menjadi petang tatkala kau baru saja usai menyiangi tanaman di rumah peristirahatan keluargamu. Kau sorongkan tubuhmu yang letih di sofa ruang tamu sementara kepalamu melesak...

PILIHAN

HIDUPKATOLIK.COM - PAGI itu, Rossa bersenandung pelan sambil memutar kunci pintu depan rumahnya. Ia baru saja pulang sehabis mengikuti Ekaristi mingguan di gereja. Sendirian. Sudah seperti itu sejak beberapa tahun yang lalu, sejak suaminya...

Mata-mata Liar di Sebuah Senja

HIDUPKATOLIK.com - Pagi yang indah. Kecerahan mentari menunjukkan betapa orang-orang telah bangun dari pembaringan dan memacu tenaganya untuk mencoba berbagai keberuntungan. Adakalanya orang mesti berkejaran dengan waktu. Bukannya berdiam dalam kemalasan. Menunggu begitu saja...

MENCIUM BERNADETTE DI MALAM PASKAH

TEPAT di hari Valentine, 14 Februari 2020 pesawat yang aku tumpangi mendarat di bandara Charles de Gaulle, Paris. Penerbangan panjang dua puluh jam dari Yogyakarta menuju Paris. Tetap tidak mengubah keputusanku, tidak menginap di...

Keajaiban dalam Sekotak Bakpia

 HIDUPKATOLIK.COM “RIN, aku besok berangkat untuk urusan kantor. Kamu mau dibawakan oleh-oleh apa?” “Seperti biasa saja Wan, sekotak bakpia kacang hijau.” “Lha, kalau itu kan sudah menjadi bawaan wajib. Bagaimana dengan baju kaos nan trendy?” “Gak deh, kayaknya...

Tangan Ayah

HIDUPKATOLIK.com -  AKU masih bingung dengan apa yang sudah terjadi di dalam hidupku. Begitu banyak luka dan rasa perih yang ternyata membuatku menjadi seseorang seperti saat ini. Kini, aku bisa menikmati masa tuaku dengan rasa tenang dan damai. Bahu...

Persembahan Pertama

HIDUPKATOLIK.com - SUATU hari aku berkunjung ke gua Maria. Kegiatan ini sudah kulakukan tiga bulan terakhir sejak pindah ke rumah baru. Setiap kali aku ke sana, seorang bapak berusia paruh baya selalu duduk di bangku doa yang bersebelahan denganku. Terkadang ia...

Pangsiun

HIDUPKATOLIK.com - Pikiranku gundah, galau, tak enak. Sepeninggal ibu, Bapak pengin banget kembali ke kampung halamannya, Gunung Kucir. Di Jakarta aja nyaris nggak keurus apalagi ke Gunung Kucir. Aku tinggal di Alam Sutra, Dodit,...

Menjelang Pulang

HIDUPKATOLIK.com - Dengan susah-payah, jemari Oma Lina yang sudah tak lentik mengait-kaitkan benang wol dengan haakpen. Sementara tangannya rada bergetar akibat tremor. Pijar semangat oma berusia nyaris tiga perempat abad ini sungguh patut diacungi...

PENTAS DARING

HIDUPKATOLIK.COM - PAKDE Nug menyepakati kerja sama dengan pihak Tutur Entertainment untuk mementaskan Wayang Orang Daring via youtube. Pakde Nug ingin mengikuti kesuksesan komunitas wayang orang asal Jakarta saat melakukan pentas daring. Desakan dari...

TERBARU

TERPOPULER