Bacaan Injil, Senin 13 Maret 2017 : Luk 6:36-38
Luk 6:36 Hendaklah kamu murah hati, sama seperti Bapamu adalah murah hati."
Luk 6:37 "Janganlah kamu menghakimi, maka kamupun tidak akan dihakimi. Dan janganlah kamu menghukum, maka kamupun tidak akan dihukum; ampunilah dan kamu akan...
Bacaan Injil 24 November 2020
HIDUPKATOLIK.COM – Luk 21:5-11
Tidak ada satu batu pun akan dibiarkan terletak di atas batu yang lain.
Ketika itu beberapa orang berbicara tentang Bait Allah
dan mengagumi bangunan yang dihiasi dengan batu indah,
dan berbagai macam barang persembahan.
Tetapi Yesus...
Bacaan I, Senin 10 Oktober 2016: Gal 4:22-24,26-27,31-5:1
Gal 4:22 Bukankah ada tertulis, bahwa Abraham mempunyai dua anak, seorang dari perempuan yang menjadi hambanya dan seorang dari perempuan yang merdeka?
Gal 4:23 Tetapi anak dari perempuan yang menjadi hambanya itu diperanakkan menurut daging...
Bacaan I, Minggu 23 Oktober 2016: Sir 35:12-14,16-18
Sir 35:12 Sebab Tuhan adalah Hakim, yang tidak memihak.
Sir 35:13 la tidak memihak dalam perkara orang miskin, tetapi doa orang yang terjepit didengarkan-Nya.
Sir 35:14 Jeritan yatim piatu tidak diabaikan-Nya, ataupun jeritan janda yang mencurahkan...
Bacaan Injil, Selasa 1 November 2016 : Mat 5:1-12a
Ucapan bahagia
Mat 5:1 Ketika Yesus melihat orang banyak itu, naiklah Ia ke atas bukit dan setelah Ia duduk, datanglah murid-murid-Nya kepada-Nya.
Mat 5:2 Maka Yesuspun mulai berbicara dan mengajar mereka, kata-Nya:
Mat 5:3 "Berbahagialah orang yang...
Bacaan I, Minggu 13 November 2016 : Mal 4:1-2a
Mal 4:1 Bahwa sesungguhnya hari itu datang, menyala seperti perapian, maka semua orang gegabah dan setiap orang yang berbuat fasik menjadi seperti jerami dan akan terbakar oleh hari yang datang itu, firman TUHAN semesta...
Bacaan I, Jumat 9 Desember 2016 : Yes 48:17-19
Yes 48:17 Beginilah firman TUHAN, Penebusmu, Yang Mahakudus, Allah Israel: "Akulah TUHAN, Allahmu, yang mengajar engkau tentang apa yang memberi faedah, yang menuntun engkau di jalan yang harus kautempuh.
Yes 48:18 Sekiranya engkau memperhatikan perintah-perintah-Ku,...
Bacaan I, Jumat 13 Januari 2016: Ibr 4:1-5,11
Ibr 4:1 Sebab itu, baiklah kita waspada, supaya jangan ada seorang di antara kamu yang dianggap ketinggalan, sekalipun janji akan masuk ke dalam perhentian-Nya masih berlaku.
Ibr 4:2 Karena kepada kita diberitakan juga kabar kesukaan...
Bacaan Injil, Rabu 25 Januari 2017: Mrk 16:15-18
Mrk 16:15 Lalu Ia berkata kepada mereka: "Pergilah ke seluruh dunia, beritakanlah Injil kepada segala makhluk.
Mrk 16:16 Siapa yang percaya dan dibaptis akan diselamatkan, tetapi siapa yang tidak percaya akan dihukum.
Mrk 16:17 Tanda-tanda ini...
Mazmur, Minggu 5 Februari 2017: Mzm 112:4-5,6-7,8a,9
Mzm 112:4 Di dalam gelap terbit terang bagi orang benar; pengasih dan penyayang orang yang adil.
Mzm 112:5 Mujur orang yang menaruh belas kasihan dan yang memberi pinjaman, yang melakukan urusannya dengan sewajarnya.
Mzm 112:6 Sebab...
Mazmur, Kamis 16 Februari 2017: Mzm 102:16-18,19-21,29,22-23
Mzm 102:16 (102-17) bila TUHAN sudah membangun Sion, sudah menampakkan diri dalam kemuliaan-Nya,
Mzm 102:17 (102-18) sudah berpaling mendengarkan doa orang-orang yang bulus, dan tidak memandang hina doa mereka.
Mzm 102:18 (102-19) Biarlah hal ini dituliskan...
Mazmur, Jumat 17 Maret 2017 : Mzm 105:16-17,18-19,20-21
Mzm 105:16 Ketika Ia mendatangkan kelaparan ke atas negeri itu, dan menghancurkan seluruh persediaan makanan,
Mzm 105:17 diutus-Nyalah seorang mendahului mereka: Yusuf, yang dijual menjadi budak.
Mzm 105:18 Mereka mengimpit kakinya dengan belenggu, lehernya masuk ke...
Bacaan Injil 1 November 2020
HIDUPKATOLIK.COM – Mat 5:1-12a
Bersukacita dan bergembiralah, karena besarlah ganjaranmu di surga.
Sekali peristiwa
ketika melihat banyak orang yang datang,
Yesus mendaki lereng sebuah bukit.
Setelah Ia duduk, datanglah murid-murid-Nya.
Lalu Yesus pun mulai berbicara dan mengajar mereka, kata-Nya,
"Berbahagialah orang yang...
Bacaan Injil 2 Maret 2021
HIDUPKATOLIK.COM – Mat 23:1-12
Sekali peristiwa berkatalah Yesus
kepada orang banyak dan murid-murid-Nya,
"Ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi
telah menduduki kursi Musa.
Sebab itu turutilah dan lakukanlah segala sesuatu
yang mereka ajarkan kepadamu,
tetapi janganlah kamu turuti perbuatan mereka,
karena mereka mengajarkan, tetapi...
Bacaan Injil, Rabu 5 Des 2012: Mat 15:29-37
Yesus menyembuhkan banyak orang sakit
Mat 15:29 Setelah meninggalkan daerah itu, Yesus menyusur pantai danau Galilea dan naik ke atas bukit lalu duduk di situ.
Mat 15:30 Kemudian orang banyak berbondong-bondong datang kepada-Nya membawa orang lumpuh,...